ISLAM NUSANTARA: Refleksi Keberagamaan
(Telaah pernyataan K.H. Tatang Astarudin: ramai orang “berdebat” tentang Islam Nusantara, saya “tidak tertarik” dengan perdebatan itu, karena saya lebih tertarik untuk “menikmati” indahnya Islam Nusantara) Oleh: Fajar Meihadi Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Pascasarjana UIN SGD Bandung Meminjam istilah “Indonesia negara paripurna” untuk mengucapkan “Islam agama paripurna”, ajaran agama Islam menjadi tidak layak dipertentangkan kendati…